PEMBENTUKAN POLA ATTACHMENT PARENTING DAN PENGGUNAAN GADGET PADA IBU PEKERJA DENGAN ANAK GENERASI ALPHA

Authors

  • Dina Juniar Anggraini Fakultas Psikologi Universitas Gunadarma
  • Fitri Dwi Lestari Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Dian Nusantara
  • Karina Jayanti AKMRTV Jakarta
  • Endah Purwitasari AKMRTV Jakarta

DOI:

https://doi.org/10.53856/bcomm.v5i2.329

Keywords:

Attachment, Parenting, Ibu Pekerja, Generasi Alpha

Abstract

Sangat umum ditemukan saat ini perempuan yang berperan sebagai ibu dan juga pekerja. Sehingga ibu tersebut memiliki keterbatasan dalam membangun attachment dengan bayinya. Secara spesifik, penelitian ini berfokus pada ibu pekerja yang telah memiliki anak dengan rentang kelahiran di atas tahun 2010 hingga sekarang yang juga disebut sebagai anak generasi alpha. Generasi alpha adalah lanjutan dari generasi Z yang diprediksi ke depannya tidak lepas dari gadget, kurang bersosialisasi, kurang kreativitas dan bersikap lebih individualis. Untuk itu, peneliti ingin melihat bagaimana pembentukan pola attachment parenting pada ibu pekerja dengan anak mereka yang merupakan generasi alpha. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif dengan mengumpulkan data melalui wawancara. Informan dalam penelitian ini adalah tiga orang ibu pekerja yang memiliki anak generasi alpha. Hasil dari penelitian ini adalah pembentukan pola attachment parenting pada ibu pekerja dengan anak mereka yang merupakan generasi alfa dimulai sejak proses ibu melahirkan, menyusui, menggendong, tidur bersama dan penetapan keseimbangan dan batasan-batasan. Teknologi komunikasi, dalam hal ini gadget, dapat digunakan sebagai sarana untuk membantu pembentukan attachment meskipun tetap memerlukan batasan penggunaannya pada anak.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Adibah, P. (2008). Hubungan Antara Motivasi Berprestasi Dengan Fear of Success Pada Wanita Bekerja Dewasa Muda. Jurnal Psikologi, 5(1).

Bowlby, J. (1973). Attachment and loss: Vol. 2. Separation. Basic Books.

BPS. (2019). Profil Perempuan Indonesia 2019. Kemenpppa.

Cassidy, J., & Berlin, L. J. (1994). The Insecure/Ambivalent Pattern of Attachment: Theory and Research. Child Development, 65(4), 971. https://doi.org/10.2307/1131298

Fitriani, R., & Arifah, P. (2022). WORKING WOMEN’S MARITAL ADJUSMENT IN TERMS OF COMMUNICATION SKILLS. Journal of Digital Media Communication, 1(2), 98–107. https://doi.org/10.35760/dimedcom.2022.v1i2.7151

Handayani, M. N. (2007). Ibu Bekerja dan Dampak terhadap Perkembangan Anak. Www.Erlangga.Co.Id. Penerbit Erlangga: https://www.erlangga.co.id/umum/228-example-pages-and-menu-links.html

Hanum, C. F. (2015). Dampak Ibu Bekerja Terhadap Perkembangan Sosial-Emosional Pada Lingkungan Belajar Kanak-Kanak Umur 5 Tahun di Banda Aceh, Indonesia. Jurnal Buah Hati.

Kartono, K. (2003). Patologi Sosial 2. Kenakalan Remaja. PT Raja Grafindo Persada.

Ratuliu, M. (2018). Digital Parenthink. Noura.

Rini F, J. (2002). Stres Kerja. Https://Epsikologi.Com.

Santosa, E. (2015). Raising Children in Digital Era. PT.Gramedia.

Santrock, J. W. (2002). Live Span Development (A. Chusairi & J. Damanik, Eds.). Erlangga.

Smith, E., Murphy, J., & Coats, S. (1999). Attachment to Group: Theory and Measurement. Journal of Personality and Social Psychology, 77(1).

Surahman, B. (2021). Korelasi Pola Asuh Attachment Parenting terhadap Perkembangan Emosional Anak Usia Dini. CV Zigie Utama.

Williams, L. R., Degnan, K. A., Perez-Edgar, K. E., Henderson, H. A., Rubin, K. H., Pine, D. S., Steinberg, L., & Fox, N. A. (2009). Impact of Behavioral Inhibition and Parenting Style on Internalizing and Externalizing Problems from Early Childhood through Adolescence. Journal of Abnormal Child Psychology, 37(8), 1063–1075. https://doi.org/10.1007/s10802-009-9331-3

Yessy. (2003). Hubungan Pola Attachment Dengan Kemampuan Menjalin Relasi Pertemanan Pada Remaja. Jurnal Psikologi, 12(2), 1–12.

Downloads

Published

01-10-2023

Issue

Section

Articles

How to Cite

PEMBENTUKAN POLA ATTACHMENT PARENTING DAN PENGGUNAAN GADGET PADA IBU PEKERJA DENGAN ANAK GENERASI ALPHA . (2023). BroadComm, 5(2), 15-24. https://doi.org/10.53856/bcomm.v5i2.329